- 19 Desember 2022
- Posted by: fastabiqpati54736f92bc
- Categories: Majalah Fastabiq, MKU, News
Tidak ada komentar
Dalam rangka memperingati puncak Milad ke 24, BMT Fastabiq mengadakan acara Makan Bareng 240 anak Yatim dan Dhuafa yang dilaksanakan di Rumah Makan Omah Cabe, Jumát, 16 Desember 2022.
Selain diajak makan bareng, ratusan anak yatim & dhuafa tersebut juga menerima santunan dan bantuan berupa bahan makanan.