- 6 Agustus 2020
- Posted by: jayantitrika@gmail.com
- Category: Islam Kita
Assalamualaikum Sahabat Fastabiq ๐
Mustajab nya do’a ketika sujud
Sujud dalam salat termasuk posisi hamba yang paling dekat dengan Allah. Oleh karena itu Rasulullah SAW menganjurkan memperbanyak doa di dalamnya, sebagaimana sabdanya,
ุฃูููุฑูุจู ู ูุง ููููููู ุงููุนูุจูุฏู ู ููู ุฑูุจูููู ูููููู ุณูุงุฌูุฏู ููุฃูููุซูุฑููุง ุงูุฏููุนูุงุกู
โYang paling dekat antara seorang hamba dengan Rabbnya adalah ketika ia sujud, maka perbanyaklah doa ketika itu.โ (HR Muslim No. 1111, dari Abu Hurairah).
Makna hadits tersebut bahwa memperbanyak doa pada waktu sujud memang dianjurkan. Namun, tidak ada ketentuan dan anjuran untuk memperbanyak doa hanya pada saat sujud yang terakhir.
Oleh karena itu memperbanyak doa sesuai hadits tersebut, dapat dilakukan pada saat kapan saja setiap melakukan sujud. ๐